About Muamalat
About Muamalat
News
2017-09-20

The Extraordinary General Meeting of Bank Muamalat 2017

 

Alhamdulillah hari ini (20/09) telah berlangsung Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT Bank Muamalat Indonesia Tbk di Hotel Pulman ,Jakarta.

Seluruh dewan komisaris, direksi dan karyawan mengucapkan terima kasih atas dedikasi, jasa & kepemimpinan Endy PR Abdurrahman yang telah membawa Bank Muamalat untuk ikut memajukan perekonomian syariah di Indonesia.

Semoga Bank Muamalat dapat terus tumbuh dan berkembang untuk melayani masyarakat lebih baik lagi dengan produk dan layanan yang inovatif.

 

 

   

 

 

   

Baca Juga :