Remittance iB Muamalat
Product Detail
Adalah layanan pengiriman atau penerimaan uang valas dari atau kepada pihak ketiga kepada atau dari pemilik rekening Bank Muamalat Indonesia baik tunai maupun non tunai dalam denominasi valuta asing.
Benefit
- Lengkap.
Layanan Muamalat Remittance iB menyediakan berbagai skema pengiriman uang yang dapat diandalkan dengan harga yang bersahabat. - Handal.
Layanan Muamalat Remittance iB didukung oleh SDM dan Teknologi Pendukung yang handal. - Nyaman.
Melalui dukungan cabang dan jaringan kantor Bank Muamalat Indonesia, nasabah penerima kiriman uang melalui Layanan Muamalat Remittance iB dapat dengan leluasa menerima uang kirimannya. - Mudah.
Kemudahan transaksi anda selalu menjadi perhatian kami.
Tarif
Incoming Remittance : |
Outgoing Remittance : |
Segmen Semua nasabah Bank |
Segmen Semua nasabah Bank |
Jenis Nasabah Perorangan maupun Institusional |
Jenis Nasabah Perorangan maupun Institusional |
Biaya :
Counter Pengambilan Uang : Jenis mata uang asal yang dapat dilayani :
|
Biaya :
Counter Pengambilan Uang : Jenis mata uang asal yang dapat dilayani :
|
Layanan produk Muamalat Remittance:
- Outward Remittance
- Inward Remittance
- Kas Kilat Muamalat
Bank Muamalat siap memberikan solusi terbaik dan layanan prima untuk transaksi Remittance anda.
Informasi Lebih Lanjut:Â Hubungi kami di 021-2511414 ext. 393/558/657 untuk keterangan lebih lanjut.
Atau kunjungi cabang-cabang terdekat kami untuk memperoleh layanan produk-produk Muamalat Remittance.